Tribratanewsjepara.com – Bhabinkamtibmas Polsek Mayong Bripka Syaifuddin melaksanakan problem solving warga desa binaannya yang sedang memiliki masalah di balai desa Bungu kecamatan Mayong pada hari Jum’at (19/02) siang.
Brigadir Syaifuddin membantu pemecahan masalah atau mencari solusi terbaik salah satu warganya yang sedang memiliki permasalahan dalam keluarganya. Sehingga tidak berkembang menjadi permasalahan yang baru dan tidak terjadi perpecahan dalam keluarga.