.Berita (News)Bagian OperasiPolsek Nalumsari

Patroli Dialogis Polsek Nalumsari Di Desa Daren

IMG-20160222-WA0000Tribratanewsjepara.com – Kepala sentra pelayanan kepolisian (KSPKT) Aiptu Legiman bersama anggota piket jaga melaksanakan patroli dialogis di desa Daren Kecamatan Nalumsari pada Senin (22/02) dini hari.

Aiptu Legiman melaksanakan dialogis dengan warga yang sedang melaksanakan tugas piket ronda di pos-pos ronda yang dilaluinya.

Menghimbau agar tetap meningkatkan kewaspadaan terhadap orang yang tidak dikenal masuk ke lingkungan RTnya bila perlu dilakukan pemeriksaan terlebih dahulu tanyakan identitas dan tujuannya apa dan kemana?, saran Aiptu Legiman.

tbnewsjepara

Related Posts