
Hadir pula dalam upacara seluruh pejabat utama Polres Jepara, Kapolsek jajaran dan seluruh personil serta ASN Polres Jepara.
Bertindak sebagai Irup Waka Polres Jepara Kompol Dr. Pranandya Subiyakto, S.H.,M.Hum., yang dalam amanatnya membacakan sambutan tertulis Menteri Pemuda dan Olahraga Indonesia, antara lain menyampaikan bahwa tahun ini merupakan tahun olahraga.

Tema besar Haornas tahun 2018 ini adalah ” Ayo Olahraga, Bangun Indonesia”.
Selamat memperingati hari Olahraga Nasional ke-35, semoga kedepan semua warga Negara Indonesia tanpa terkecuali untuk mencintai olahraga sebagai gaya hidup, pungkasnya.
(hms)